Ada yang bilang bahwa punya anak kok namanya aneh-aneh.
Tetapi saya punya prinsip sekali nama itu keluar ya sudah itu,” ungkap Doni.
Bahkan keluarga dari pihak istrinya juga sempat mengkhawatirkan hal yang sama.
Meski begitu, Doni percaya nantinya sang anak akan paham perihal arti di balik nama uniknya itu.
“Saya juga antisipasi.Anak saya nanti pasti ada ejekan.
Tetapi nanti dia (Otot Kawat Balung Wesi Ati Qur’an) bakal tahu apa artinya,” tandas Doni.
(*)