Find Us On Social Media :

Kenal 2,5 Tahun, Tamara Tyasmara Tak Menyangka Kekasihnya Jadi Tersangka Kasus Kematian Anaknya

By Ragillita Desyaningrum, Jumat, 9 Februari 2024 | 15:25 WIB

Tamara Tyasmara saat ditemui di Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat (9/2/2024). Sang aktris akui sudah kenal kekasihnya selama 2,5 tahun, yang kini jadi tersangka.

Ditreskrimum Polda Metro Jaya telah menangkap YA dan menetapkannya sebagai tersangka pada Jumat (9/2/2024).

Saat ini, YA masih menjalani pemeriksaan sebagai tersangka dan juga pemeriksaan kesehatan.

(*)