Find Us On Social Media :

Sambut Ramadan 2024, Kamu Wajib Icip-Icip 6 Makanan Khas Nusantara yang Hanya Muncul selama Bulan Suci, Apa Saja itu?  

By Mardyaning Christ Cahyarani, Jumat, 16 Februari 2024 | 19:19 WIB

Jelang Ramadan 2024, 6 makanan khas nusantara yang wajib kamu coba

Lemang merupakan makanan khas Ramadan dari daerah Aceh.

Makanan ini terbuat dari bahan dasar ketan yang dibungkus dengan daun pisang.

Aroma harum dari lemang bisa menggugah selera untuk bisa mencicipinya.

5. Mi Glosor

Sementara itu dikutip dari laman Indonesia.travel.id makanan berat mi glosor menjadi salah satu hidangan yang hanya muncul saat bulan Ramadan.

Mi glosor merupakan makanan khas Kota Bogor, Jawa Barat.

Baca Juga: 5 Tips Menjaga Kesehatan Tubuh Menjelang Ramadan 2024, Minum Air Putih hingga Tidur yang Cukup

Hidangan ini akan memberikan sensasi tekstur mi yang berbeda dari mi pada umumnya.

Mi glosor memiliki tekstur mi yang licin dan lembut, sehingga membuatnya mudah ditelan dan dicerna.

Hal ini dikarenakan mi glosor terbuat dari bahan tepung singkong atau aci

6. Bubur kanji rumbi

Keenam, ada makanan berat yakni bubur kanji rumbi yang berasal dari Aceh.