Lebih lanjut, Haris masih belum ingin berkomentar lebih jauh mengenai kasus tersebut.
Dirinya mengatakan akan segera melakukan pemanggilan terhadap pihak-pihak yang terlibat.
"Proses pemanggilan," ujarnya.
Ia pun mengatakan bahwa pihak sekolah akan mengusut tuntas serta menyelidiki kasus bullying tersebut.
"Kami sedang menyelidiki peristiwa ini secara serius dan cepat. Tujuan kami adalah memberikan dukungan kepada korban," terangnya.
(*)