"Saat ini penyidik masih melakukan pendalaman dalam proses penyelidikan," ujarnya.
Mengetahui hal itu, netizen langsung heboh tak karuan.
Bahkan, penyanyi Tantri Kotak ikut puas mendengar kabar itu.
Rupanya, Tantri juga mengikuti kabar yang tengah viral tersebut.
"Kekuatan doa dari para ibu, bismillah Allah kasih kemudahan untuk segera bertemu anaknya. Perjuangan ibu ga akan pernah sia-sia," tulis Tantri Kotak.
"Klo sampe gak naik kasusnya ini, memalukan indonesia soalnya kasus udah lintas negara," imbuh akun @sus***.
"Infonya anak2nya sudah dibawa ke Malaysia, jadi kasus international nihh yaaa, semoga cepat dikembalikan anak2nya ke ibu Amy, semangat ibu Amy, netizen Indonesia bersamamu," imbuh akun @fung***.
"Semoga anak2nya segera dikembalikan ke ibu kandung," pungkas akun @nyo***.
(*)