Find Us On Social Media :

Donny Kesuma Dilarikan ke Rumah Sakit Gegara Penyakit Jantung, sang Anak Ungkap Pemicunya

By Anggita Nasution, Senin, 18 Maret 2024 | 07:19 WIB

Donny Kesuma Dilarikan ke Rumah Sakit Karena Serangan Jantung

"Sayangnya, sebenernya konsumsi papa tidak teratur ya. Jadi ternyata kalau tidak salah kemarin dokter sempet bilang ada gangguan juga di bagian ginjalnya sama lambungnya," imbuhnya.

Ghassaan pun sempat mengingatkan untuk mengatur pola hidup sehat.

Sayangnya, sang ayah tidak menghiraukan hal tersebut.

"Pastinya kita melarang lah, siapa sih yang mau orang tuanya sakit? jadi kita udah sering ngasih tahu namun masih ada sedikit sikap rebel dari papa, 'gakpapa kok papa aman aman', tapi ujung-ujungnya malah gini," ujat Ghassaan.

"Itu yang paling kita takutkan," pungkasnya.

(*)