Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani
Grid.ID - Grup asuhan SM Entertainment, aespa baru-baru ini menyapa penggemar dengan beberapa lagu baru.
Salah satunya adalah yang bertajuk 'Licorice'.
Dikutip dari laman Allkpop.com pada Kamis (16/04/2024), berbarengan dengan perilisan lagu baru, aespa juga merilis musik video.
Terlihat 4 member aespa berubah menjadi pahlawan super dan bersiap melawan monster 'Licorice' untuk menyelamatkan dunia.
Bukan hanya itu Winter, Ningning, Karina dan Giselle menampilkan keberanian masing-masing dan terlibat dalam pertarungan yang sengit.
Lewat mv 'Licorice' ini, Ningning cs memadukan adanya narasi panjang menjelang perilisan full album pertamanya 'Armageddon'.
Album 'Armageddon' akan resmi dirilis pada 27 Mei 2024 mendatang.
Sementara dikutip dari laman Genius.com, yuk simak lirik lagu baru dari aespa 'Licorice' yang telah dirilis untuk menyambut full album 'Armageddon'.
[Intro: All, Winter, Yeah Karina]Neon jeongmal licorice (Ah)Licorice (Yeah), licoriceGyesok maemdora like licorice
Baca Juga: aespa Rilis Lagu Baru 'Long Chat' untuk Menyambut Comeback Akhir Mei Mendatang!
[Verse: Winter, Giselle, (Karina)]Really not like thatReally, really not like thatIgeon mworalkka jeongmal natseon neukkim, yeahNeol bogo isseo tto silly (Silly)Saenggagi na no kidding (Kidding)Daeche, what?Gwaenhi geunyang jjajeungna (Yeah, yeah)
[Pre-Chorus: Ningning, Giselle, Karina, Winter]Jeonhyeo dareun type jeone eopdeon stuffYesangdo mot han sagocheoreom crush (Like, likе, like)Dwireul doraseon gеu sunganbuteoHollin geotcheoreom dasi doraseo (dasi doraseo)
[Chorus: Giselle, All, Ningning]It tastes so sweet but sourOh, sugar and spiceCheoeumiya ireonNae gamjeongui pokNeon jeongmal licorice (Woo!)Licorice (Woo!)Licorice (Woo!)Ah-ah-ah-ah(Licorice!)
[Post-Chorus: Ningning, All, Karina]Scream and shoutHuk kkeullineun mamWiheomhaedo joaNeol mot nokesseoNeon jeongmal licorice (Licorice)Licorice (Licorice)Licorice (Li-li-li-)Jakku soni ga like licorice
[Outro: Winter, All, Karina]Ah-ah-ah-ahNeon jeongmal licorice (Licorice)Licorice (Licorice)Licorice (Li-li-li-)Jakku soni ga like licorice
(*)