Find Us On Social Media :

Bukan Felicya Angelista, Sosok Inilah yang Selalu Mengawasi Caesar Hito di Tempat Kerja

By Ragillita Desyaningrum, Selasa, 16 Juli 2024 | 06:15 WIB

Felicya Angelista dan Caesar Hito

Menurutnya, ancaman orang ketiga tidak hanya berlaku di lokasi syuting, melainkan di mana-mana.

Namun, alih-alih fokus terhadap ancaman tersebut, Feli dan Hito memutuskan untuk sama-sama percaya pada komitmen satu sama lain.

"Jadi menurut aku kalau misalnya berpikir soal orang ketiga dan lain-lain, ya itu nggak cuman di dunia entertain aja, di manapun tempat kerja kita tuh pasti ada resiko seperti itu," bebernya.

"Kalau (hanya fokus) itu, kita nggak kerja dong? Ya tetap komitmen aja dan saling dukung aja dan selagi positif kita dukung terus," pungkas Felicya.

(*)