Find Us On Social Media :

5 Tips Naik Pesawat Business Class, Ancang-ancang Sebelum Beli Tiketnya!

By Pradipta R, Rabu, 25 September 2024 | 17:30 WIB

Ilustrasi pesawat business class

4. Optimalkan Hiburan dan Fasilitas Kelas bisnis dilengkapi dengan fasilitas hiburan canggih seperti layar pribadi dengan pilihan film, musik, dan permainan.

Gunakan headphone berkualitas yang biasanya disediakan untuk pengalaman yang lebih nyaman.

Beberapa maskapai juga menawarkan kit perawatan pribadi (amenity kit) dan akses Wi-Fi, jadi pastikan untuk memanfaatkannya.

5. Pilih Long Flight

Karena biaya business class cukup tinggi, akan lebih terasa menyenangkan bila kamu memilih long flight atau penerbangan yang cukup jauh.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drakor Time Travel Paling Seru dan Penuh Plot Twist, Dibintangi Lee Je Hoon hingga Ahn Bo Hyun

Dimaksudkan akan bisa menikmati fasilitas business class yang tersedia.

(*)