Find Us On Social Media :

4 Tips Liburan ke Negara Bersalju, Nggak Cuma Soal Foto-foto

By Pradipta R, Minggu, 3 November 2024 | 13:15 WIB

Ilustrasi

Aktivitas di salju, seperti bermain ski, snowboarding, atau sekadar membuat boneka salju, bisa sangat menyenangkan!

Jika baru pertama kali, pilih aktivitas ringan yang sesuai dengan tingkat kenyamanan dan pastikan menggunakan peralatan yang aman serta sesuai.

Banyak resor di negara bersalju juga menawarkan pelatihan untuk pemula.

4. Perhatikan Kesehatan dan Waspadai Gejala “Frostbite”

Temperatur rendah bisa menyebabkan radang beku atau “frostbite” pada kulit yang terpapar terlalu lama.

Pastikan tubuh tetap hangat dan jangan biarkan kulit terlalu lama terkena angin dingin.

Juga, minumlah air hangat dan tetap terhidrasi karena udara dingin sering membuat kita kurang merasa haus meski tubuh tetap membutuhkan cairan.

(*)