Find Us On Social Media :

Bukan Ayu 'Ting Ting', Inilah Nama Panggung Pertama sang Biduan, Diambil dari Daerah dan Suku, Asli!

By Pradipta R, Selasa, 19 November 2024 | 08:20 WIB

Ayu Ting Ting

"Depok Betawi Asli," jelasnya.

"Terus bapaknya produser gue, produser gue namanya Ci Yuli," kisah Ayu.

"Bapaknya ikut bikin video klip, lagi makan di meja makan, Debita? Kayaknya Debita kurang deh," lanjutnya.

Sebab ada judul lagu Ting Ting, lalu namanya disarankan menjadi Ayu Ting Ting.

"Karena ada judul lagu aku Ting Ting," kata Ayu.

"Kita nggak ganti aja nama dia jadi Ting Ting? Kan masih perawan Ting Ting Ayu ini, masih kecil, masih muda," ungkapnya.

"Ibaratnya kalau orang chinese tuh bawa hoki, ganti nama Ting Ting," tandasnya.

Ia juga menceritakan saat lagu Alamat Palsu meledak.

Dirinya rekaman pada tahun 2006 dan 2011 lagunya banyak dikenal orang dan merubah kariernya.

Baca Juga: Astaga! Niat Hati Beli Teri Medan di Tiktok, Ayu Ting Ting Malah Dikira Ngeprank oleh sang Penjual: Aku Kira Orang Aneh Ternyata Beneran

"2006 ke 2011 tuh," sebut Ayu.

(*)