Find Us On Social Media :

Putrinya Terjun ke Dunia Musik, Duta Sheila On 7 Tetap Ingin Anak Prioritaskan Pendidikan

By Ulfa Lutfia Hidayati, Senin, 25 November 2024 | 15:55 WIB

Duta Sheila On 7 dan sang putri, Aishameglio Duta Chiara.

"Kalau kontrol pasti ada effortnya lah tapi pada akhirnya semua diserahkan sama yang di atas," papar Duta.

"Kita cuma bisa berusaha, berharap apa yang kita tanam dipetiknya manis. 'Kan saya belum tahu, anak saya masih perjalanan menuju dewasa," tutup ayah 2 anak itu.

(*)