Find Us On Social Media :

Kocak, Dian Sastrowardoyo Ikutan Tren Makan 12 Anggur di Bawah Meja Saat Pergantian Tahun, Auto Nyesel Gegara Ini

By Siti M, Sabtu, 4 Januari 2025 | 17:00 WIB

Dian Sastrowardoyo

Sekedar informasi, tradisi makan 12 butir anggur di bawah meja pada pergantian tahun sendiri konon berasal dari tradisi Spanyol.

Ya, hal itu dipercaya masyarakat sana bisa membawa keberuntungan.

“Memakan 12 buah anggur pada tengah malam konon membawa keberuntungan untuk tahun baru yang akan datang.

Satu bulan keberuntungan per buah anggur," kata Dr. Daniel Compora, seorang profesor di Universitas Toledo, Ohio, Amerika Serikat, dikutip dari Vogue.

Baca Juga: Masya Allah, Dian Sastrowardoyo Relakan Tabungan Demi Kuliahkan Anak Kuli Bangunan dan Penjual Nasi Kucing: Mereka Cuma Pengin ke Perguruan Tinggi

(*)