Pelantun lagu Espresso ini tampil klasik dengan rambut blonde pendek, bergelombang, dan dilengkapi dengan poni khas.
Gaya rambut yang terlihat chic ini dibantu oleh hair stylist Evanie Frausto.
6. Miley Cyrus
Terakhir, Miley Cyrus memukau penggemar dengan potongan rambut 'hime' yang memiliki warna unik terinspirasi Y2K.
Gaya rambut Miley Cyrus dibantu oleh hair stylist Bob Recine.
Baca Juga: Sempat Diboikot dari Ajang Penghargaan Oscars, Will Smith Akan Tampil di Grammy Awards 2025
(*)