Find Us On Social Media :

Cerdas Memilih Sayuran, Jangan Tertipu Penampilan, Intip Tipsnya yuk!

By Pradipta R, Jumat, 11 Mei 2018 | 12:19 WIB

Cerdas Memilih Sayuran

Sayuran yang telah berubah warna menunjukkan bahwa ia sudah layu dan sudah tidak lagi segar.

2. Daun tidak sempurna

Pilih sayuran yang memiliki daun yang tidak sempurna karena digigit ulat.

Hal ini menandakan sayuran itu bebas dari pestisida.

(BACA JUGA: Kenali Dampak Konsumsi Makanan Cepat Saji pada Wanita, Untuk yang Lagi Hamil Bisa Sampai Begini loh, Serem Banget!)

3. Sayuran yang belum dibersihkan

Ada baiknya untuk membeli sayuran yang belum dibersihkan dan pilih yang masih berakar.

Hal ini untuk menjaga kandungan air di dalamnya.

Dan sayuran yang belum dbersihkan juga cenderung masih segar dan tidak mudah layu atau busuk. (*)