(BACA JUGA: Mitos Tentang Bercinta Ini Sering Disalah Pahami Oleh Wanita, Harus Hati-hati nih! Cari Tahu yuk)
2.Tetap tenang dan tingkatkan rasa penasaran
Seorang seksolog, Emily Morse menyarankan untuk memiliki salah satu kegiatan yang menyenangkan untuk membahasnya.
Perasaan tenang akan membantu kalian menyelesaikan semua keinginan kalian.
Sangat penting untuk menjauh dari percakapan yang saling menyalahkan dan menciptkan rasa malu.
Sebaliknya cipkan rasa penasaran antar kamu dan pasangan.
3.Buat daftar
Masing-masing kalian bisa menuliskan keinginan apa yang kalian dapatkan saat bercinta dalam bentuk sebuah daftar.
Lalu tukarkan masing-masing dan lihat dimana kecocokan kalian dalam urusan ranjang.
(BACA JUGA: 4 Kiat Sederhana Dapatkan Klimaks Sempurna Saat Bercinta, Nomor 4 Cocok nih Buat Kaum Pria!)
4.Pesan teks
Seksologi yang bersertifikat menyarankan untk melakukan latihan melalui pesan teks.
Jangan mengejek pasangamu ketika ia mengungkapkan sesuatu yang aneh.
5.Jangan menyerah jika tidak cocok
Cara terbaik untuk mengatasi saat ada masalah dalam hubungan intim kalian adalah memahami hasrat bercinta masing-masing.
Sekali lagi komunikasi merupakan poin penting untuk mengatasi kekurangan dalam diri kalian masing-masing. (*)