Find Us On Social Media :

Memaknai Hari Buku Nasional Lewat Lagu 'Apa Guna', Puisi Widji Thukul yang Dinyanyikan Sang Anak

By Septiyanti Dwi Cahyani, Kamis, 17 Mei 2018 | 11:02 WIB

Memaknai Hari Buku Nasional lewat lagu 'Apa Guna'

Apa guna banyak baca buku, kalau mulut kau bungkam melulu

Di mana-mana moncong senjata

Berdiri gagah kongkalingkok dengan kaum cukong

BACA JUGA Fundamentals of Guerilla Warfare, Buku Acuan Strategi Militer Kelas Dunia yang Ditulis Oleh Jenderal Asal Indonesia

Di desa-desa rakyat dipaksa menjual tanah

Tapi, tapi, tapi, tapi

Dengan harga murah'

Itulah lirik lagu berjudul 'Apa Guna' yang dinyanyikan oleh putra bungsu Widji Thukul, Fajar Merah.

BACA JUGA Tutup Perayaan 25 Tahun Berkarya, Sebastian Gunawan Meluncurkan Buku Berjudul Whisper/Roar

Sebelum dinyatakan hilang, Widji Thukul sendiri memang dikenal sebagai penyair yang pokal.

Lewat puisi, putra Solo itu menuangkan gagasan-gagasan perjuangannya.

Lagu di atas sangat sederhana dan tidak menggunakan bahasa yang terlalu berbelit-belit.