Grid.ID - Sering merasakan nyeri sebelah dada?
Jika iya, kamu harus waspada nih.
Belum banyak diketahui, bisa jadi kamu terserang penyakit berbahaya, Pleuritis.
Menurut Mayo Clinic, pleuritis adalah kondisi pleura meradang.
Pleura adalah membran yang terdiri dari lapisan jaringan yang melapisi bagian dalam rongga dada dan lapisan jaringan yang mengelilingi paru-paru.
(BACA JUGA : 3 Kesalahan Orang Tua Menurut Najeela Shihab, Kakak Kandung Najwa Shihab)
Hal ini bisa sampai mengakibatkan kematian, misalnya saja pada kasus kematian ilmuwan terkenal Catherine de Medici dan Benjamin Franklin.
Gejala utama penyakit ini adalah rasa tertusuk yang tajam saat bernapas.
Rasa sakit ini mungkin hilang ketika orang tersebut menahan napas atau memberi tekanan pada area yang menyakitkan.
Namun biasanya rasa sakitnya akan bertambah parah khususnya ketika bersin, batuk, atau bergerak.
Selain itu, ada juga beberapa gejala tambahan yang bisa mengindikasikan tanda penyakit ini.
Beberapa tanda lainnya antara lain :