Laporan Wartawna Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Berbagai jenis puasa telah banyak dikenal.
Namun sudahkah kamu tahu tentang puasa intermiten?
Metode ini kerap dijadikan pilihan sebagai langkah diet loh.
Dilansir Grid.ID dari laman Prevention, metode ini menekankan pada makan.
( BACA JUGA :Sempat Shalat Subuh Berjamaah, Begini Detik-detik Kepergian Adara Taista)
Namun, cara pada makan pada puasa intermiten ini adalah sebanyak apa pun, namun dalam satu waktu tertentu.
Untuk melakukannya, ada 4 cara yang berbeda, di antaranya :
1. Program 5:2
Program ini dilakukan dengan makan normal selama 5 hari dalam seminggu.
Kemudian dimodifikasi dengan makan sangat sdikit dalam 2 hari.
Yaitu hanya sekitar 500-600 kalori saja.