Find Us On Social Media :

Kisah Sedih di Balik Mobil Mewah yang Dikendarai Pangeran Harry Menuju Pesta Pernikahannya

By Hastin Munawaroh, Selasa, 22 Mei 2018 | 21:43 WIB

Mobil yang dipakai Pangeran Harry dan Meghan Markle

Mobil itu dipersiapkan untuk momen yang telah ditunggu-tunggu, yaitu pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle.

Bahkan, plat mobilnya disesuaikan dengan tanggal Pangeran Harry dan Meghan Markle mengikat janji suci.

(*)