Find Us On Social Media :

Tato Senapan di Kakinya Picu Kontroversi, Bintang Manchester City, Raheem Sterling Ungkap Makna Sebenarnya

By Aditya Prasanda, Kamis, 31 Mei 2018 | 14:27 WIB

Raheem Sterling dan tatonya yang kontroversial

Tak berhenti sampai disitu, dengan nada kecewa Lucy menggertak, "Jika ia menolak tawaran itu, ia harus dikeluarkan dari tim nasional Inggris," kecam Lucy.

Sterling yang membantu Manchester City memenangkan gelar Premier League bulan April lalu, kini tengah menyiapkan diri menghadapi Piala Dunia 2018, pertengahan Juni nanti.

Ovariumnya Diangkut Tanpa Izin, Wanita ini Nekat Bunuh Diri

Melalui akun Instagramnya, Sterling mengonfirmasi menyoal tato yang diperdebatkan publik tersebut:

"Ayah saya tewas ditembak ketika saya berusia 2 tahun. Sejak saat itu, saya berjanji tidak akan pernah menyentuh senapan, tato ini membantu mengingatkan saya pada janji tersebut. Saya menendang bola menggunakan kaki kanan, sebab itu tato ini memiliki makna yang begitu dalam bagi saya (saya tidak akan menyelesaikan peperangan senjata dengan senjata, melainkan saya akan berbicara melalui sepak bola) dan rasisme hingga hari ini belum selesai," tandas Sterling. (*)