Find Us On Social Media :

Kepoin Gaya Mona Ratuliu dengan Padu Padan Tunik Dress yang Cantik dan Nggak Ngebosenin!

By Dwi Ayu Lestari, Sabtu, 2 Juni 2018 | 10:23 WIB

Mona Ratuliu kenakan tunik yang membuatnya tampil manis

Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari

Grid.ID - Outfit apa nih yang akan kamu pakai saat buka bersama atau saat Hari Raya Idul Fitri?

Kalau masih bingung atau kehabisan ide, kamu wajib banget kepoin ulasan Stylo Grid.ID yang satu ini.

Stylo Grid.ID akan membagikan inspirasi miz and match busana muslim ala Mona Ratuliu.

Anak 90an pasti akrab dengan aktris satu ini.

( BACA JUGA :Terobosan Baru, Tes Darah Sederhana Ini Bisa Deteksi 10 Jenis Kanker, Penasaran?)

Meski tak lagi aktif menghiasi layar kaca, Mona Ratuliu tetap aktif membagikan cerita hidupnya melalui akun instagram pribadinya.

Yup, termasuk gaya penampilannya yang tetap modis hingga saat ini.

Tahu nggak busana muslim nggak melulu gamis dan kaftan loh.

Kamu bisa banget menyontek gaya mix and match tunik dress ala Mona Ratuliu.

( BACA JUGA :Gara-Gara Dimsum Martabak, Ayu Ting Ting Mengaku Belum Mampu Puaskan Fajar Bustomi)