Find Us On Social Media :

Keluar dari Zona Nyaman dan Main Film Action, Samuel Rizal Luka-Luka

By Menda Clara Florencia, Selasa, 5 Juni 2018 | 19:25 WIB

Samuel Rizal

"Lecet lebam terus kegores," lanjutnya.

(Baca Juga Gedung Niaga JIExpo Kemayoran Terbakar, 5 Pekerja Terjebak di Dalamnya)

Tapi luka itu tak seberapa, sebab sebentar lagi film tersebut segera tayang di seluruh bioskop Tanah Air.

"Sebentar lagi nonton ya, 15 Juni kalau penasaran," tandasnya.(*)