Find Us On Social Media :

Indahnya Perbedaan, 7 Gereja dan Vihara Ini Undang Umat Islam Berbuka Puasa Bersama. Ada yang Menunya Vegetarian loh!

By Irene Cynthia Hadi, Jumat, 8 Juni 2018 | 09:04 WIB

Gereja Santo Yusuf

Dilansir dari Tribun Jateng, Gereja Katolik Hati Kudus Yesus Tegal mengadakan buka puasa gratis.

Buka puasa tersebut khusus diadakan untuk para pekerja penyapu jalan di Dinas Lingkungan Hidup Kota Tegal.

Usai buka puasa bareng, puluhan umat muslim mengikuti salat maghrib berjamaah di dalam gereja.

Acara yang dilaksanakan pada Kamis (7/6/2018) itu mengusung tema "Bersatu dalam Keberagaman Itu Indah".

BACA JUGA: Tepat 65 Tahun Berkuasa, Inilah 10 Foto Penobatan Ratu Elizabeth II Saat Masih Berusia 25 Tahun, Cantik dan Luar Biasa Anggun!

2. Vihara Dhanagun

Pada Selasa (5/6/2018) lalu, Vihara Dhanagun di Bogor, Jawa Barat ternyata mengadakan buka puasa bersama.

Dilansir dari Warta Kota, buka puasa dihadiri oleh anak yatim dan warga di sekitar vihara.

Selain buka puasa, ada juga santunan yang dikumpulkan untuk para anak yatim.

BACA JUGA: 13 Tahun Bercerai, Seperti Apa Hubungan Mulan Jameela dan Mantan Suaminya Sekarang?