Find Us On Social Media :

Awas Ngakak, Begini 8 Kelakuan Aneh Orang Indonesia Saat Mudik, Sudah Pernah Ketemu yang Mana?

By Nindya Galuh Aprillia, Sabtu, 9 Juni 2018 | 11:39 WIB

Kelakuan orang Indonesia saat mudik

Laporan Wartawan Grid.ID, Nindya Galuh A.

Grid.ID - Lebaran selalu jadi momentum yang ditunggu-tunggu umat Muslim.

Di Indonesia ada satu tradisi unik yang hanya akan terjadi menjelang lebaran.

Ya, apa lagi kalau bukan tradisi mudik.

Setiap tahun hampir semua orang yang tinggal di perantuan berdondong-bondong pulang kampung untuk merayakan Idul Fitri bersama keluarga.

(BACA JUGA: Punya Hunian Megah Bak Hotel Bintang 5, Interior Kamar Anak Andre Taulany Jadi Sorotan)

Melansir Tribunnews, istilah Mudik ini merupakan singkatan yang berasal dari bahasa Jawa Ngoko.

Kata mudik merupakan singkatan dari 'mulih dilik' yang artinya adalah pulang sebentar.

Jadi sebenarnya kata mudik ini tidak ada hubungannya sama sekali dengan Lebaran.

Namun seiring perkembangan, kata mudik kini telah mengalami pergeseran makna.

(BACA JUGA: Jarang Disorot, Anak Parto Patrio Ternyata Cantik Banget Mirip Artis Korea!)

Istilah mudik lebaran baru berkembang sekitar tahun 1970an.

Lebih dari 80 persen para urbanis datang ke Jakarta untuk mencari pekerjaan.

Mereka yang sudah mendapatkan pekerjaan biasanya hanya mendapatkan libur panjang pada saat lebaran saja.

Momentum inilah yang dimanfaatkan untuk kembali ke kampung halaman.

(BACA JUGA: Cara Tepat Tampil Modis dengan Celana Denim Frayed Asimetri ala Shandy Aulia, Intip yuk!)

Nah, saat perjalanan mudik jangan hanya fokus ke jalan atau malah tidur di kursi penumpang.

Sesekali cobalah perhatikan kelakuan orang-orang di sepanjang jalan.

Ternyata banyak loh orang berkelakuan aneh saat musim mudik datang.

Penasaran? yuk coba intip kelakuan aneh orang Indonesia saat mudik, siapa tahu bisa membuat perjalananmu tak lagi membosankan.

(BACA JUGA: Kocak! Skill Dewa Pelaku Balap Liar Saat Kejar-Kejaran Dengan Polisi Bikin Netizen Tercengang )

1. Kalau yang ini kategori anehnya masih rata-rata. Pernah ketemu sama pemudik yang menempelkan kertas curhatan begini di jalan?

2. Ketika motor lebih berharga ketimbang yang lainnya.

Mungkin takut motornya capek kali ya.....

(BACA JUGA: Seolhyun AOA Bawa-bawa Jung Hae In dalam Sebuah Interview, Kenapa Ya?)

3. Nah loh, ini sih nggak mau rugi namanya

4. Beli motor keren bisa, tapi beli tiket biar keluarganya aman masa' nggak bisa?

5. Kreatif nih, bawa aja rumahnya sekalian biar nggak kemalingan saat ditinggal mudik

6. Yak, di manapun berada ibu-ibu tetap raja jalanan

(BACA JUGA: Hidup Bergelimang Harta, Harga Piring di Rumah Syahrini Tak Kurang dari 5 Juta! Seperti Apa sih Modelnya?)

7. Tak ada helm plastik kresek pun jadi

8. Penumpang: Auto Panic!!!!!

Nah, kalau kamu sudah pernah ketemu yang mana aja nih selama mudik? (*)