Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Gatal di kulit adalah hal yang sering kali dialami oleh beberapa orang.
Hal ini bisa terjadi arena beberapa hal.
Seperti alergi atau karena gigitan serangga.
Tapi, gatal pada kulit rupanya bisa juga karena pertanda dari beberapa penyakit berikut ini.
(BACA JUGA: Minum Air Putih Bisa Bantu Turunkan Berat Badan? Cari Tahu yuk Penjelasannya)
Berikut paparannya yang dilansir Grid.ID dari laman Boldsky.
1. Penyakit ginjal
Sejumlah penelitian mencatat bahwa beberapa orang yang menderita penyakit ginjal baik mayor ataupun minor menderita gatal pada kulitnya.
2. gangguan hati
Sama halnya dengan ginjal, hati juga salah satu organ vital dari tubuh.
Gejala awalnya adalah adanya gatal di sekujur tubuh.
(BACA JUGA: Olahraga Angkat Beban Bisa Hentikan Pertumbuhan Tulang, Masa sih? Berikut Penjelasannya)
3. Limfoma
Limfoma adalah jenis kanker darah yang memengaruhi kelenjar getah bening.
Orang yang menderita limfoma biasanya akan mengalami gatal pada tubuh tanpa ruam.
4. Penyakit tiroid
Penyakit tiroid adalah penyakit hormonal yang memerlukan pengobatan jangka panjang.
Ketidakseimbangan hormone juga akan sebabkan kulit gatal.
(BACA JUGA: Mau Lebih Kuat Puasa? Jangan Lakukan 3 Hal Ini, Memangnya Apa tuh?)
5. menopause
Meskipun yang satu ini bukan penyakit, namun bisa berdampak negative pada beberapa tubuh wanita.
Seperti miss v yang terasa kering atau tubuh yang panas.
Biasanya menopause terjadi pada wanita di atas usia 45 tahun. (*)