Xiao Cui mengatkan kondisinya ini mulai ia alami sejak duduk di bangku SMP.
Sayangnya, dokter belum mengetahui kondisi ini yang dialmai Xiao Cui ini.
Dokter juga belum bisa menemukan cara untuk menghentikan efek penuaannya.
(BACA JUGA: Tamara Bleszynski Banjir Pujian Netizen, Padahal Pakai Sandal Jepit!)
Kini Xiao hanya bisa menerima keadaannya dan tetap positif.
Meski penampilannya seperti pria tua, beruntung kondisi langka yang dialami Xiao Cui ini tidak memberikan dampak negatif pada kesehatannya.
Xiao Cui juga mulai bersemangat menjalani hidup berkat dukungan keluarga dan teman-temannya.
Bahkan Xiao Cui termasuk siswa yang berprestasi di sekolahnya.
(BACA JUGA: Gracia Indri Unggah Foto Bareng Gisela Cindy, Warganet Malah Salah Fokus Dengan Backgroundnya, Ada Apa Ya? )
Dia merupakan salah satu murid yang paling pintar di SMA sampai dapat julukan 'Superman' dari teman-temannya.
Meskipun mengidap penyakit langka, otak Xiao Cui sangat cerdas hingga bisa memahami semua mata pelajaran.