Find Us On Social Media :

Tips Mudah Membersihkan Piring dan Sendok Berlemak, Kepoin Yuk!

By Linda Rahmadanti, Kamis, 14 Juni 2018 | 15:03 WIB

Cuci piring

Simpan sendok yang sudah kering ke dalam kantung plastik.

Atau kamu juga bisa membungkusnya dengan kertas putih tipis.

2. Piring

Sama seeprti sendok, kamu bisa mencuci piring dengan menggunakan air panas yang dicampur dengan jeruk nipis.

(Baca: Ingin Wajah Flawless Saat Lebaran? Yuk Ikuti 4 Tips Ini, Mudah Banget Loh!)

Larutan tersebut sangat ampuh mengangkat lemak dan menghilangkan bau amis.

Cuci kembali dengan menggunakan sabun, lalu tiriskan hingga kering betul.

Langkah ini juga bisa kamu lakukan pada cangkir dan tatakannya. (*)