Masalah finansial tidak hanya berkaitan dengan materi saja, tapi juga bisa memberikan manfaat menyangkut jaminan sosial, asuransi, dan pajak.
Singkatnya ketika kamu menikah banyak urusan yang bisa kalian tanggung bersama karena itu adalah kehidupan kalian.
2.Pernikahan membuatmu lebih sehat dan panjang umur
Secara umum, orang yang sudah menikah bisa hidup lebih dan lebih sehat baik secara fisik maupun mental.
(BACA JUGA: Jangan Sedih, Diam-diam Gebetan Juga Mikirin Kamu Lho, Ini Tandanya!)
Kebahagiaan yang dirasakan dalam pernikahan tidak hanya berdampak positif untuk perasaanmu saja tapi juga bagi tubuhmu.
3.Pernikahan memberikanmu rasa aman
Orang yang sudah menikah tidak hanya memiliki manfaat dalam urusan finansial dan lebih sehat.
Tapi mereka yang sudah menikah merasa lebih aman dan semakin dekat dengan pasangannya. (*)