2. Jadikan koleksi buku hiasan dinding
Tak perlu membuatnya selalu tertumpuk, kamu juga bisa menyusun koleksi bukumu memanjang di dinding ruanganmu.
Manfaatkan bukumu yang berwarna-warni sebagai penghias dinding polos yang ada di sudut rumahmu.
3. Ciptakan kesan yang glamor
Pemilihan warna rak bukumu juga bisa menjadi hiasan tersendiri pada sudut ruang rumahmu.
Pilihlah warna gold untuk rak buku agar menciptakan kesan glamor pada ruang tamumu.
(BACA JUGA: 5 Tips Jaga Keamaanan Rumah Menurut Agen FBI, Apa Saja?)
4. Kesan klasik dengan rak geometri
Kamu tentu memiliki kebebasan untuk memilih bentuk rak buku yang tentu akan menciptakan kesan yang beda di rumahmu.
Untuk membuat kesan yang lebih klasik, kamu bisa memilih rak buku dengan bentuk geometri yang memungkinkan bukumu tersusun lebih rapih ditambah dengan pajangan-pajangan kecil yang unik. (*)