Find Us On Social Media :

Makan Daging Ayam Masih Ada Bercak Darah, Awas Bisa Terserang 4 Penyakit Berbahaya Ini

By Arif B Setyanto, Minggu, 24 Juni 2018 | 18:28 WIB

Grid.ID - Pernahkah kamu memakan ayam yang masih ada bercak darah di dagingnya?

Kebanyakan orang merasa tak peduli dan tetap akan memkannya karena memang sudah dimasak.

Walau daging ayam bergizi, tetapi bisa berbahaya jika memasaknya tidak benar.

Apalagi jika masih ada bercak darah yang menandakan ayam itu belum matang seutuhnya.

(BACA JUGA : Bikin Salfok, Tas yang Dibawa Gisel Saat Liburan Dinilai Mirip Ember, Tak Disangka Segini Harganya! )

Nah, mengonsumi daging ayam dengan bercak darah itu ternyata berbahaya.

Dilansir dari bbc.co.uk, mengonsumsi daging ayam mentah atau masih terlihat bercak darah berpotensi menyebabkan keracunan makanan.

Sedangkan healtline.com mengatakan banyak mikroorganisme dalam daging ayam mentah berpotensi menimbulkan bermacam penyakit.

Maka dari itu, daging ayam sebaiknya dimasak matang seutuhnya dalam suhun panas untuk membunuh mikroorganisme.

(BACA JUGA : Tetap Tampil Meski Hujan Lebat, Dewi Perssik Menginspirasi Banget!

Berikut 4 penyakit berbaya yang bisa saja menyerang jika kita mengonsumsi daging ayam yang belum matang :

1. Bakteremia

Saat daging ayam mentah kita konsumsi, maka bakterinya akan memasuki aliran darah.