Find Us On Social Media :

Jangan Ngaku Pecinta Biota Laut Kalau Belum Coba Tidur dengan Hiu!

By Nailul Iffah, Senin, 25 Juni 2018 | 09:38 WIB

Tidur di bawah laut

Di dalam aquarium kamu bisa mengamati kehidupan ekosistem yang mulai terancam punah ini lebih dekat.

Menurut kabar yang beredar, tersedia 35 kamar yang disediakan oleh Aquarium de Paris.

Saking penasarannya tidur di dalam aquarium dan ditemani oleh hiu, kamar hotel selalu penuh pengunjung.

(Baca Juga: Nggak Mau Kalah dari Verrell Bramasta, Yuk Intip Kamar Tidur Natasha Wilona)

Jangan khawatir hiu-hiu akan memangsamu saat tidur, karena aquarium dilapisi kotal dan kaca yang tebal.

Kamu berada dalam ruang seperti akuarium dengan panorama 360 derajat yang memiliki kedalaman sekitar 10 meter.

Gimana tertarik untuk mencoba? (*)