Triumph Thruxton 900 yang ditunggangi Dian Ayu Lestari, itu bukan barang standar.
Kalau melirik website resmi Triumph, keluarga Thruxton itu standarnya model cafe racer tanpa fairing.
Nah cafe racer sendiri itu model yang mengacu pada motor balap jadul.
Oleh karena standarnya nggak pakai fairing, maka Triumph Thruxton 900 milik Dian Ayu merupakan hasil modifikasi.
Triumph Triumph Thruxton 900 memiliki kapasitas mesin 865cc, DOHC dan twin pararel.
Mesin injeksinya, memiliki 5 percepatan dengan sistem pendinginan pakai udara.(*)