Find Us On Social Media :

Museum Permen Pertama di Dunia, Bakal Buka di Amerika Tahun Depan

By Novita, Senin, 2 Juli 2018 | 14:24 WIB

Museum permen pertama dibuka di Amerika awal tahun depan

Ruangan ini cocok untuk mengambil foto.

(BACA JUGA : Posting Foto Tralala Trilili, Indra Bekti Ucapin Selamat Buat AgnezMo)

"Inspirasi ini kami dapat dari para pengunjung Sugar Factory yang sering sekali mengambil gambar dengan permen-permen yang berbentuk lucu," ujar Charissa Davidovici, pendiri Sugar Factory, dilansir dari thedailymeal.

Di sisi lain, juga akan ada kafe dan restoran yang dapat dikunjungi untuk menyantap berbagai macam hidangan yang disediakan seperti kopi, milkshake, pop-tart, donat, dan makanan penutup lainnya.

Ada 20 produsen permen yang bakal join di Museum of Candy.

Mereka nggak hanya akan pamer cara bikin permen, tapi juga jualan permen yang di produksi.

Rencananya, tiket masuk ke museum yang akan resmi dibuka awal tahun depan ini adalah sebesar $ 15-$ 20.

Agar tidak tertinggal informasi terkait tanggal dibukanya museum of candy, para pecinta makanan manis bisa terus pantau website www.museumofcandy.co (*)