Berbeda dengan sang ayah yang kerap tampil lucu, Putri Anjani ternyata memiliki paras ayu yang bisa membuat banyak orang jatuh hati.
Nah, Putri ini merupakan anak kedua Jarwo Kuat.
Pada tahun 2018 ini, ia telah memasuki usia 18 tahun.
(BACA JUGA: Bagaimana Kafein Memengaruhi Tingkat Kesuburan Wanita yang Ingin Segera Hamil)
Kalau dilihat dari akun Intagram pribadi sang ayah, ada satu postingan ulang tahun Putri Anjani yang ke 17, yaitu jatuh pada 8 Juni 2017.
"HBD @anjanight Bapuuuu...anakku sayaaang #17thn," tulis Jarwo.
Postingan tersebut tentu menarik banyak perhatian netizen.
Mereka mengaku putri Jarwo Kuwat ini memiliki wajah yang sangat cantik.
widiekurniawan20: "Cakep anaknya pak @jarwokuat_ beda sama bapaknya..."
cutongk: "Asli anaknya gak ni om @jarwokuat_ Kok beda sama mukanya."
(BACA JUGA: Resmi Cerai dengan Ibnu Jamil, Ade Maya Lega Campur Sedih)
mugie_rizkii: "Pasti mirip mamanya tuh"