Find Us On Social Media :

Tembok Rumah Terlihat Kusam? Lakukan Trik Berikut Agar Lebih Cerah

By Nailul Iffah, Selasa, 3 Juli 2018 | 18:18 WIB

Cat ulang tembok yang kusam

Grid.ID - Dinding di rumah terlihat kusam dan tidak fresh lagi?

Yang kamu lakukan cukup dengan memoles ulang dinding yang mulai keruh.

Tentu kamu nggak ingin huniannya terlihat jelek bukan?

Karena warna dinding di rumah sangat berpengaruh pada penampilan secara keseluruhan.

Rumah dengan warna dinding yang cerah bisa membuat mood kembali bagus.

(Baca Juga: Yuk Contek Lima Desain Teras yang Bikin Tampilan Rumah Jadi Kece)

Bukan hanya menata furnitur saja agar ruangan terlihat luas dan menarik,

Tapi mengganti atau memoles ulang cat rumah juga wajib kamu lakukan.

Di saat libur tiba, kamu bisa langsung poles ulang dinding rumah dengan melakukan empat langkah berikut.

1. Bersihkan dan keringkan dinding

Bersihkan dinding dari noda sebelum melakukan pengecatan ulang.

Bila terkena kotoran, bersihkan dengan deterjen dan air hingga nodanya hilang dan keringkan.