Find Us On Social Media :

9 Hal Menarik tentang Vietnam, Salah Satunya Takut Terhadap Sinar Matahari

By Septiyanti Dwi Cahyani, Rabu, 4 Juli 2018 | 13:30 WIB

Banyak orang di Vietnam dengan nama belakang yang sama

Di Jepang, menanyakan usia kepada lawan bicara kita adalah hal yang dianggap kurang sopan.

BACA JUGA Cerita Irwansyah Soal 5 Perubahan Positif Zaskia Sungkar Setelah Berhijrah

Namun, rupanya di Vietnam berlaku hal sebaliknya.

Berbicara tentang usia dan jumlah penghasilan justru dianggap topik yang sopan.

Mereka menganggap bahwa menanyakan usia dan jumlah penghasilan kepada lawan bicara merupakan tanda mereka tertarik dengan hidup kalian.

3. Selalu mengatakan 'Ya'

Orang Vietnam tidak suka berkata 'tidak' kepada orang lain.

Jika permintaan kalian duanggap kurang jelas, mereka akan mengangguk dan terus mengatakan 'ya' sebagai jawaban.

BACA JUGA Dari Kaki yang Bau Sampai Kehamilan 4 Penyebab Kamu Sering Digigit Nyamuk

Penting untuk memperhatikan reaksi lawan bicara pada situasi ini.

Biasanya, jika mereka merespon dengan senyuman aneh, hal itu bisa diindikasikan ketika mereka tidak sependapat dengan lawan bicara.

4. Kebiasaan ngaret