Kandungan antifungal dan antiseptik dalam obat kumur bisa membantu meredakan gatal pada kulit kepala dan mengembalikan kelembapannya.
Kandungan tersebut juga membantu mengatasi iritasi yang disebabkan oleh ketombe dengan cara memberikan efek dingin pada kulit kepala.
Namun, perlu diperhatikan jika akan mencoba untuk menghilangkan ketombe dengan obat kumur.
(BACA JUGA: 5 Pertanda Ini Tunjukkan Adanya Cacing Pita dalam Tubuh, Harus Hati-hati nih!)
Jika mempunyai luka terbuka pada kulit kepala sebaiknya tidak disarankan untuk mencoba cara ini karena akan memberikan efek terbakar pada kulit yang terluka.
Berikut beberapa cara untuk menghilangkan ketombe dengan menggunakan obat kumur.
1. Hanya dengan Obat Kumur
Bahan :
- 1 sendok makan obat kumur
- Kapas
Cara Pemakaian :
- Tuangkan obat kumur pada kapas