Find Us On Social Media :

Sering Jadi Masalah, Berikut 5 Cara Alami Hilangkan Bau pada Kaki

By Septiyanti Dwi Cahyani, Minggu, 8 Juli 2018 | 14:49 WIB

5 Cara Alami Atasi Bau pada Kaki

Rendam kakimu dalam air hangat yang telah dicampur dengan larutan garam selama 15-20 menit setiap hari.

Hal ini dikarenakan garam bisa membantu mengurangi produksi keringat pada kaki.

BACA JUGA Doa Menyentuh Ananda Omesh, di Hari Ulang Tahun Pernikahannya

Lakukan ini sebelum tidur agar kaki memiliki kesempatan untuk 'bernapas' sebelum kembali dibalut dengan kaos kaki atau sepatu.

2. Scrub

Kamu juga bisa menghilangkan bau kaki dengan menggunakan scrub yang mengandung antibakteri.

Gosokkan scrub pada kaki sambil memijat ringan.

BACA JUGA YoonA SNSD Disebut Sebagai Selebriti dengan Kepribadian Paling Baik di Korea

Lakukan ini secara rutin sebelum mandi agar kaki terbebas dari kotoran dan bakteri penyebab masalah pada kaki.

3. Konsumsi makanan yang sehat

Konsumsi makanan yang mengandung karbohidrat tinggi akan membuat kaki semakin bau.

Perbanyak konsumsi makanan yang mengandung karbohidrat kompleks, lemak baik dan mineral yang juga baik untuk kesehatan tubuh.