Grid.ID - Dalam sebuah hubungan, putus adalah hal yang biasa terjadi.
Jatuh cinta, pacaran, bertengkar lalu putus.
Sebuah siklus yang jamak terjadi dalam hubungan percintaan.
Tapi pernahkah kamu mencari tahu alasan putus berdasarkan zodiak?
Jika belum, yuk cari tahu dikutip dari Your Tango berikut ini.
(BACA JUGA : Duh Ternyata Scorpio dan 3 Zodiak Sulit Untuk Diajak Bercanda)
Aries (21 Maret - 19 April)
Aries, putus karena sebuah pertengkaran besar akibat luapan kekesalan yang selama ini dipendam.
Taurus (20 April - 20 Mei)
Berbeda, Taurus justru putus karena kekuatan masa lalu yang belum bisa hilang nih.
Gemini (21 Mei - 20 Juni)
(BACA JUGA : Dianggap Terlalu Serius, 3 Zodiak Ini Tak Pernah Bisa 'Santai')
Hubungan Gemini bisa runtuh karena pasangan tak bisa memahami jalan pikiran dan keputusan yang mereka ambil.
Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Emosional dan perubahan suasana hati yang terjadi pada Cancer membuat hubungan mereka merenggang.
Leo (23 Juli - 22 Agustus)
Leo adalah sosok yang lebih dominan dalam hubungan.
(BACA JUGA : Doa dan Harapan Natasha Rizky untuk Anaknya yang Sedang Berulang Tahun)
Membuatnya nampak lemah akan membuat hubungannya retak.
Virgo (23 Agustus - 22 September)
Sama seperti Leo, hubungan Virgo akan retak karena mereka terlalu mendikte hidup pasangan.
Libra (23 September - 22 Oktober)
Hubungan Libra akan putus karena kurangnya komunikasi antar pasangan.
Scorpio (23 Oktober - 21 November)
(BACA JUGA : Tur di Irlandia, Meghan Markle Lupa Melepas Plastik dari Tas Barunya)
Jika salah satu sisi merasa dirugikan, hubungan para Scorpio akan kandas.
Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Berbeda dari yang lain, Sagitarius akan mengakhiri hubungan karena kecewa akibat terlalu banyak berharap.
Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Capricorn akan putus jika merasa pasangan tidak pernah menghargainya.
(BACA JUGA : Olahraga Saat Cuaca Dingin Lebih Efektif loh, Begini Penjelasannya!)
Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Aquarius bisa memutuskan hubungan jika tak menemukan keunikan dan kebahagiaan dalam diri pasangannya.
Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Kelemahan yang dimiliki seorang Pisces adalah keraguan.
Mereka akan terus meragukan pasangan dan membuat hubungan menjadi tidak baik.(*)