Find Us On Social Media :

Tips dari Teuku Wisnu agar Menjadi Orangtua Teladan untuk Anak

By Violina Angeline, Sabtu, 14 Juli 2018 | 12:23 WIB

Keluarga Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu

Karena menurut Wisnu ada alasan tersendiri mengapa mengurus anak itu sebutannya 'parenting' bukan 'childrening'.

Kalau kata pepatah yang disetujui oleh Wisnu, anak akan mengikuti setiap apa yang orangtuanya lakukan, bukan yang orangtua katakan.

"Jadi, nasihat aja tak cukup. Berarti kita nya perlu menjadi teladan bagi mereka." lanjut Wisnu.

Saudara ipar dari Zaskia Sungkar ini juga mengutip ajaran dari Ustaz Bendri Jaisyurrahman.

(BACA JUGA: Intip yuk Keseruan Gempita Bermain sama Thalia Putri Onsu!)

"Orang tualah fokus utamanya.

Jadi, jangan minta anak perbaiki dirinya, tapi perbaiki dulu diri kita." tutup Wisnu di caption postingannya.

Gimana tips dari Teuku Wisnu, bisa diaplikasikan ya? (*)