Find Us On Social Media :

Keren! Nggak Cuma Kolam Renang di Rumah Rieta Amalia , Ada Lift Juga

By Nailul Iffah, Selasa, 17 Juli 2018 | 20:24 WIB

Rieta Amalia dan Nagita Slavina

Ruang Keluarga Bergaya Classic Green

Dominasi warna hijau bercorak floral pada sofa membuat ruang keluarga ini terasa sederhana dan asri.

Kesan luas juga terlihat dengan pemilihan sofa yang tidak terlalu besar sehingga membuat Rafathar bisa berlarian di dalamnnya dengan leluasa.

Fasilitas Lift Pribadi

Di sudut lainnya dalam rumah, terdapat fasilitas pribadi yang terdapat di rumah Rieta Amilia.

Hal itu terlihat dari foto yang diambil bersama cucunya, Rafathar.

Dapur Bertema Monochrome

Masuk ke area dapur, nuansa terasa cukup berbeda dengan dominasi warna hitam, putih, dan merah di dalamnya.

Terdaput pula area meja makan pada tengah ruangan.