Find Us On Social Media :

Jika Di Indonesia 'hahaha', Berikut Cara Ketawa Online di Berbagai Negara

By Linda Rahmadanti, Rabu, 18 Juli 2018 | 19:02 WIB

Ilustrasi

DWL merupakan singkatan dari 'dying with laughter' yang berarti tertawa sampai terpingkal pingkal.

4. mdr (Perancis)

Kepanjangan mdr ialah mort de rie, yang berarti 'ketawa hingga terpingkal pingkal.

5. jajaja (Spanyol)

Hiruf 'J' bagi orang Spanyol memiliki makna yang sama dengan huruf 'H'.

Sehingga 'jajaja' memiliki arti yang sama dengan hahaha.

(Baca: Hati Denada Hancur Melihat Putrinya Harus Diberi Obat Penenang Setiap Seminggu Sekali)

6. hahaha (Amerika)

Tulisan ini paling umum digunakan.

Selain menggunakan 'hahaha', orang Amerika juga menggunakna istilah LOL yang berarti tertawa terbahak-bahak.

7. kkkkk (Korea)

'kkkkk' merupakan kepanjangan dari 'keu keu keu' yang berarti 'hahaha'.