Find Us On Social Media :

Sutradara 'Now You See Me 2' Berniat Filmkan Aksi Penyelamatan Gua Thailand

By Chandra wulan, Selasa, 24 Juli 2018 | 16:00 WIB

Jon M Chu, Sutradara 'Now You See Me 2' (kiri) dan Pelatih 'Wild Boars' (kanan)

(Baca juga: 7 Foto Giannirma Gavrila Herman, Putri Presenter Feni Rose yang Telah Beranjak Dewasa)

Dipimpin oleh produser Tom Waller blasteran Thailand-Irlandia, naskah ini berfokus pada 'pahlawan tanpa tanda jasa' dalam misi penyelamatan tersebut.

Pemerintah Thailand menyambut semua pihak yang akan membuat film di sana.

Mereka telah membentuk komite bersama National Film Board.

Di dalamnya ada staf kementerian kebudayaan, pariwisata, perdagangan hingga olahraga.

Tugas komite ini adalah mengawasi ketepatan cerita baik dari sudut pandang penyelamat maupun yang diselamatkan.

(Baca juga: Ini Alasan Kenapa Bungkus Snack Makanan Lebih Banyak Diisi Oleh Udara)

Mereka juga tetap melindungi pihak-pihak yang terkait serta menjaga citra Thailand di mata dunia.

Semua akan didukung selama mematuhi aturan yang ada di Thailand.

Kita tunggu saja, ya, filmnya.

(*)