Find Us On Social Media :

Garam Bisa Bikin Perut Kembung, Masa sih? Berikut Penjelasannya

By Pradipta R, Kamis, 2 Agustus 2018 | 08:30 WIB

Garam Bisa Bikin Perut Kembung?

Hal ini disebabkan oleh retensi cairan yang disebabkan oleh natrium dalam garam.

Natrium memengaruhi kemampuan ginjal untuk membersihkan tubuh dari cairan yang sudah tidak diperlukan lagi dalam tubuh.

(BACA JUGA: Milkshake vs Smoothie, Mana nih yang Lebih Ampuh Turunkan Berat Badan? Begini Penjelasannya)

Garam juga cenderung mengikat air dalam tubuh sehingga sebabkan perut tidak nyaman dna bisa pengaruhi penambahan berat badan. (*)