Find Us On Social Media :

Mengenal Gejala dan Penyebab Flu Perut, Penyakit yang Kerap Menyerang Anak

By Linda Fitria, Minggu, 5 Agustus 2018 | 09:05 WIB

Mengenal penyakit flu perut

4. Makan makanan yang terkontaminasi.

5. Memegang benda milik orang yang terkena flu perut.

Saat mulai terserang penyakit, anak akan memunculkan beberapa gejala pada tubuh seperti :

- Muntah/mual

(BACA JUGA : Warisi Bakat Orang Tua, Putri Tantri Kotak Sudah Fasih Nyanyikan Banyak Lagu)

- Demam

- Nyeri di perut

- Menggigil

- Diare

Jika anak sudah menunjukkan gejala, ada baiknya orang tua segera pergi ke dokter.

Anak perlu penanganan cepat agar penyakit tidak semakin memburuk.(*)