3. Nintendo Campus Challenge
Game yang satu ini sangat menarik bagi orang yang suka mengoleksi game retro.
Game asal Jepang ini mulai langka ditemui sehingga membuat game Nintendo Campus Challenge dibanderol dengan harga Rp288 juta.
4. Air Raid
Sama seperti game sebelumnya, game ini juga merupakan game lawas yang sangat populer di eranya.
Game Atari tahun 1982 ini dijual dengan harga yang sangat mahal.
Pada tahun 2010 saja game ini bisa didapat dengan membayar Rp456 juta.
Pasalnya game ini sudah sangat langka di pasaran sehingga harganya pun cenderung tinggi.
5. Stadium Events
Game yang satu ini merupakan jenis game konsol yang sangat populer di masanya.
Meskipun sudah terbilang jadul, tapi game ini tetap dijual dengan harga yang sangat mahal.
Pasalnya di eBay, harga untuk staudium events game ini adalah Rp37 hingga Rp596 juta.
Bahkan harga tersebut lebih mahal dari harga mobil Toyota Fortuner.
Ternyata tak hanya benda-benda antik yang bernilai mahal, game lawas juga banyak dicari penggemarnya, bahkan di era yang berbeda. (*)