Ahli kesehatan mengatakan kandungan asam amino yang tinggi dalam makanan yang dipadukan dengan karbohidrat membuat seseorang malas beraktivitas.
Kandungan asam amino tinggi ini bisa ditemukan pada makanan yang mengandung daging atau susu.
2. Makan makanan tinggi lemak
Makanan tinggi lemak dan rendah karbohidrat disebut membuat rasa kantuk setelah makan meningkat.
(BACA JUGA : Bayi Ngiler Berlebihan? Kenali Penyebabnya, Jangan-jangan Karena Penyakit ini?)
Makanan tinggi lemak meliputi makanan bersantan, daging, dll.
3. Aliran darah yang berubah
Pakar kesehatan menyebut food coma disebabkan oleh pergeseran aliran darah dari otak ke organ pencernaan.
Hal ini memicu kantuk setelah seseorang makan karena darah di organ pencernaan lebih bekerja daripada di otak.(*)