Find Us On Social Media :

Jarang Terekspos, Margareth 'Mamamia' Sibuk Berbisnis

By Veronica Sri Wahyu Wardiningsih, Jumat, 17 Agustus 2018 | 21:28 WIB

Margareth Siagian 'Mamamia'

Berbeda dengan Mytha yang masih kerap muncul di media, Margareth nampaknya tenggelam dari sorotan publik.

Pemilik nama lengkap Margareth Uliasih Debora Siagian itu memiliki seorang ibu yang menjadi sorotan.

Sosok mama bernama Saidah yang lucu juga logatnya yang khas bikin penonton betah menontonnya.

Kini beberapa tahun berselang, Margareth tak lagi sering muncul di layar televisi.

Walau begitu, Margareth masih sering bernyanyi di panggung.