1. Raja city car
Sampai dengan Agustus 2018, Suzuki Ignis jadi penguasa di mobil jenis city car.
Itu terlihat dari angka penjualannya yang mencapai 8.245 unit atau 50,4%.
2. Harga terkini
Menilik dari website resmi Suzuki.co,id, daftar harga terkini Suzuki Ignis adalah sebagai berikut.
Rp 144,5 juta (GL M/T), Rp 154,5 juta (GL AGS), Rp 165,5 juta (GX M/T) dan 175,5 juta (GX AGS).
(BACA JUGA : Jalani Ibadah Haji di Mekah, Nia Ramadhani Tampil Beda Tanpa Makeup)
3. Suzuki Ignis Sport Edition
Seperti halnya tipe lainnya, Suzuki Ignis Sport Edition juga alami kenaikan (meski nggak banyak).Rp 154,5 juta (GL SE M/T) dan Rp 164,5 juta (GL SE AGS).
4. Harga seken
Kisaran harga di lapak mobkas untuk Suzuki Ignis keluaran 2017 tipe GL M/T Rp 122 jutaan, GL AGS Rp 140 jutaan, GX M/T Rp 125 jutaan dan GX AGS Rp 149 jutaan.
5. Warna paling diminati
Ada 3 warna yang banyak peminatnya dan kata kuncinya mirip MINI Cooper.
Ketiganya yakni biru pearl dengan warna atap hitam, biru pearl dengan warna atap putih, dan merah pearl dengan warna atap hitam.(*)